KUDUS,Kodim 0722/Kudus -
Babinsa Kalirejo Koramil 03/undaan Serda Fuad telah mendampingi kegiatan
Pembagian air bersih yang di adakan di RW 05,RT 05 Dukuh Getas Desa
kalirejo, Selasa (25/06/2019).
Kegiatan ini bertujuan untuk agar masyarakat bisa menikmati air bersih dalam kegiatan rumah tangga.
No comments: