Header Ads

Babinsa Melaksanakan Kerja Bakti

KUDUS,Kodim 0722/Kudus - Anggota Koramil 09/ Kaliwungu Babinsa Desa Blimbing Kidul Serma Atmojo membantu warga membuat saluran air di Rt 02/Rw 03 ds.Blimbing Kidul.Senin (09/03/2020).

“Sukarlan merasa senang dengan hadirnya Babinsa yang mau menolong warganya dalam pembuatan saluran air”.

Kegiatan membantu warga seperti ini di laksanakan Babinsa karena sebagai Aparat Toritorial yang memeng seharusnya selalu bersentuhan dengan warga binaannya.

No comments:

Powered by Blogger.